February 25, 2014

Cara menulis dokumen Abstrak Skripsi yang baik dan benar

Cara menulis dokumen Abstrak Skripsi yang baik dan benar - Berhubung semester ini mengambil skripsi, saya meniatkan diri untuk sesegera mungkin menulis Abstrak Skripsi. Banyak sekali panduan yang bisa anda gunakan untuk menulis abstraksi skripsi. Abstrak adalah rangkuman dari isi tulisan dalam format yang sangat singkat atau dengan kata lain penyajian atau gambaran ringkas yang benar, tepat dan jelas mengenai isi suatu dokumen (Ahira, 2009).
Di kampus saya, Abstrak Skripsi dibagi hanya 3 paragraf. Dimana Abstraksi skripsi hanya memuat beberapa sifat-sifat diataranya (Santoso, 2009):
1. Ringkas
2. Jelas
3. Tepat
4. Berdiri sendiri
5. Objektif

Berikut garis besar Cara menulis dokumen Abstrak Skripsi yang baik dan benar :
PARAGRAF 1 : Menjelaskan tentang permasalahan yang sedang dihadapi
PARAGRAF 2 : Menjelaskan cara apa yang digunakan untuk menangani masalah yang sedang anda selesaikan
PARAGRAF 3 : Hasil yang diperoleh dari penelitian anda

Sekian, untuk contoh abstraknya mungkin lain kali. Salam Skripsi :)
Disqus Comments